Ekstrakurikuler


Ekstrakurikuler

Struktur OSIS Sekolah :

Kegiatan ekstrakurikuler merupakan salah satu alat pengenalan siswa pada hubungan sosial. Di dalamnya terdapat pendidikan pengenalan diri dan pengembangan kemampuan selain pemahaman materi pelajaran namun juga praktek di lapangan.

Selain OSIS sebagai induk kegiatan ektrakurikuler di sekolah, kegiatan ektrakurikuler lainnya adalah :

  • Pramuka
  • Paskibra
  • Palang Merah Remaja (PMR)
  • Patroli Keamanan Sekolah (PKS)
  • Pecinta Alam (PA)
  • Kelompok Ilmiah Remaja (KIR)

PODCAST NINETEEN

Kontak

Alamat :

Jl. Mawar VA Rt. 002/ Rw. 002 Kel. Padurenan Kec. Mustika Jaya Kota Bekasi

Telepon :

-

Email :

bekasisman19@gmail.com

Website :

https://www.sman19kotabekasi.sch.id

Media Sosial :

HARI GURU NASIONAL 2023 SMAN 19 KOTA BEKASI